Posts

Showing posts from April, 2017

Prinsip 6 Benar Pemberian Obat

Prinsip Enam Benar Pemberian Obat Prinsip enam benar merupakan serangkaian langkah atau tindakan yang dijadikan pedoman sebelum obat diberikan kepada pasien yang mengedepankan keamanan demi kesembuhan pasien (Kee dan Hayes, 2000). Menurut Kuntarti (2005) menyebutkan prinsip enam benar merupakan prinsip yang harus diperhatikan oleh perawat dalam pemberian obat untuk menghindari kesalahan pemberian obat dan keberhasilan pengobatan perawat bertanggung jawab dalam pemberian obat-obatan yang aman. Perawat harus mengetahui semua komponen dari perintah pemberian obat dan mempertanyakan perintah tersebut jika tidak lengkap atau tidak jelas atau dosis yang diberikan diluar batas yang direkomendasikan. Supaya dapat tercapainya pemberian obat yang aman, seorang perawat harus melakukan prinsip enam benar yang meliputi: benar pasien, benar obat, benar dosis, benar waktu, benar rute pemberian, dan benar dokumentasi (Kee J. L & Hayes E.R, 2000). Pemberian obat yang dilakukan oleh perawat ada...

Anatomi Fisiologi Sistem Endokrin

ini adalah postingan pertama blog ini. disini saya akan membahas tentang anatomi dan fisiologi sistem endokrin. semoga bermanfaat!   ANATOMI DAN FISIOLOGI SISTEM ENDOKRIN Sistem endokrin meliputi sistem dan alat yang mengeluarkan hormon atau alat yang merangsang keluarnya hormon yang berupa mediator kimia. Sistem endokrin berkaitan dengan sistem saraf, mengontrol dan memadukan fungsi tubuh. Kedua  sistem  ini  bekerja  sama  untuk  mempertahankan  homeostasis. Sistem endokrin bekerja melalui hormon, maka  sistem saraf  bekerja  melalui neurotransmiter yang dihasilkan oleh ujung-ujung saraf. Kelenjar  terdiri  dari  dua tipe  yaitu endokrin dan eksokrin. Kelenjar endokrin melepaskan sekresinya langsung ke dalam darah.Kelenjar endokrin terdapat pada pulau Langerhans, kelenjar gonad (ovarium dan testis), kelenjar adrenal, hipofise, tiroid dan paratiroid. Sedangkan kelenjar eksokrin mel...